Saturday, 19 January 2008

Salam Kenal

Perkenalkan saya deni, biasa di panggil uwa

saya bekerja disalah satu perusahaan perkebunan kelapa sawit di riau, sumatera.

Saya baru menemukan sedikit forum diskusi atau blog yang membahas tentang perkebunan kelapa sawit khususnya palm oil mill-nya.

Kita semua tahu bahwa indonesia termasuk penghasil CPO terbesar didunia bersama malaysia, tapi dalam pengembangan dan riset perkelapasawitan indonesia masih kalah dari malaysia.



di blog ini saya mengajak teman2 yg berkecimpung di perkebunan sawit khususnya pam oil mill untuk diskusi mengenai pabrik sawit dan problemnya. Agar industri perkelapasawitan indonesia lebih maju lagi dan dengan forum ini kita bisa berbagi pengalaman serta saling membantu mengatasi problem yg kita hadapi.

19 comments:

  1. Hi,
    I am also in the milling industry, can I blog in english?

    ReplyDelete
  2. Ok, thank 4 your comment

    ReplyDelete
  3. Hi,
    I have seen the continuous steriliser in operation, but not the vertical steriliser,do you think the continious steriliser is good?

    ReplyDelete
  4. Yes,we've operated continuous steriliser system about 1.5 years. Quality control & process control are good. i think it's ok and to operate mill+ boiler only need 12 operators + 2 supervisors (mandor). Critical point is link chain that use to continuous steriliser. we've upgrade the tensile strengh of link chain

    ReplyDelete
  5. Hi,
    very busy lately,
    how is life?
    Where are your mill located and what name is it?
    I also heard the higher breaking load link chain is very good.
    Can you elaborate?

    ReplyDelete
  6. hi, see u again. i'm good
    my mill located at ujung batu, rokan hulu-riau. the name is PT. Sawit Asahan Indah.
    Yes, the higher breaking load is good. we've up graded the link chain from 250 kN (type H-1450) to 320 kN (type H-1655). it had been operated about 1800 hours (or six month) and there are no breakdown.

    i'd like to know u name? where are your mill located? and what system use in your mill (pressured steriliser or continuous steriliser)
    thank you.....

    ReplyDelete
  7. Pak,
    Nice to know you had overcome the problem with a bigger chain.
    My mill is in Perak across the bernam river, the name is Sungai Samak. Very old mill, We are still using Conventional steriliser.

    Do you reconmend continuous steriliser if my company wish to up grade the mill?
    thank you for your advise...
    DC

    ReplyDelete
  8. yes, i recomend continuous steriliser. now, our mill have capability 45 ton/h (before only 35 - 38).and about six months our mill has been operated using H-1655 (link chain), it has not broken till now.we have done much more improvement that to the system and now it runs better than before.
    but i can not conclude yet the operating and repairing cost compare with conventional steriliser, because we just have been operated it for about 2 years.
    i think cont. steriliser is simple.

    ReplyDelete
  9. Pak-Pak,

    CS is an excellent economic option to conventional. Less human less headache. But maintenance on chain needs some disciplin to follow. Frankly i love it for it's simplicity in operation. Which i feel over the long history of POM, we engineers have conplicate matters more & more. Much research needs to be done in the down stream process to improve measurable losses further - especially clarification.
    -Thomas-

    ReplyDelete
  10. Dear Deni/uwa,

    Saya tertarik dengan pembahasan tentang vertical dan continuous sterilizer. Bagaimana saya dapat menghubungi anda lebih jauh baik melalui email maupun via telepon. Mohon bantuan Anda untuk memberikan alamat yang bisa saya hubungi, sehingga saya bisa berkenalan dengan Anda lebih dekat lagi. Dan teman2 yang lain yang punya informasi atau pengalaman pribadi tentang dua hal tersebut, bolehkah bagi pengalaman dengan kami disini?
    Saya menunggu jawaban dari Anda2 secepatnya,dan atas kerjasamanya saya ucapkan terima kasih.

    Prajitno H.

    ReplyDelete
  11. Dear Deni/uwa,

    Saya sudah coba untuk dapatkan alamat gmail Anda uwa@gmail.com ternyata tidak bisa kirim berita. Saya bisa dihubungi di alamat josephprajitno@yahoo.com dan saya menunggu jawaban anda. thanks.

    Regards,
    Prajitno H.

    ReplyDelete
  12. Assalamualaikum wbr.,

    Apa khabar Pak Deni? Saya amat tertarik dengan ruangan yang Bapak sediakan ini dan semoga ruangan ini dapat memanjangkan lagi silaturahim antara Millers yang terbabit.

    Diruangan ini, saya ingin memperkatakan berkenaan suatu rekaan terbaru Sterilizer yang telah saya ketemu sewaktu exhibition di 2008 MPOB National Convention, Kota Kinabalu, Sabah, MALAYSIA tempohari.

    Sterilizer tersebut dinamakan sebagai TILTING STERILIZER dan ianya telah mula beroperasi sejak 2 tahun yang lalu. Khabarnya telah ada 2 unit sedang sedia menunggu untuk dipasang di salah sebuah kilang sawit di Palembang tidak lama lagi.

    Sterilizer ciptaan terbaru berkenaan telahpun dipatentkan dan saya dapati operasinya amat mengagumkan.

    Untuk keterangan lanjut, Bapak boleh hubungi Bapak Ir Sulaiman Bin Hj. Abdul Rahman (if I'm not mistaken) di sulaiman@besteelberhad.com untuk dapatkan keterangan lanjut mengenainya.

    Sekian. Wassallam.

    Regards,
    Ir Tamrin Ahmad, P.Eng, MIEM, C.Eng, MIMechE(UK)

    ReplyDelete
  13. Mari majukan industri Sawit Indonesia....
    Tingkatkan Quality Crude Palm Oil (CPO) dan Kernel...

    saya pemula di industri pekebunan (kelapa sawit)PALM OIL MILL.....dan sedikit sekali saya temukan forum2 diskusi....
    saya sangat tertarik dengan artikel yang bapak posting mengenai sterilizer.....kaarena kata boss saya disitulah "critical point" process di POM. salm kenal dari saya
    regards,
    dison.mpg@gmail.com.

    ReplyDelete
  14. Dear : Bpk Deni /Uwa
    Salam kenal dan salut untuk Bpk, menyambung ttg pembahasan CS apakah sama desainnya dengan vertical sterilizer yang tegak dimana FFB dari loading ramp diangkut dengan conveyor ke CS / VS stlh dimasak lalu dgn conveyor dibawa ke thresser. Mohon penjelasannya Bpk, disamping itu bagaimana dengan boiler yang dipergunakan pada PKS Bpk ? Merk apa yg terbaik utk PKS ? Terima kasih

    ReplyDelete
  15. Dear Uwa,
    Thank you for your sharing of information. You are using what brand for the model chain H-1655?
    I'm using China made brand. Quality is not very good. Very high wear and tear.

    ReplyDelete
  16. we are using showa chain, type H-1655. you can browse www.showachain.com.sg

    ReplyDelete
  17. ass. nama saya risky. saya mahasiswi UNRI jueusan teknik kimia. saya baru beberapa hari yg lalu ke PT Sawit Asahan Indah. sebanrnya banyak yg ingin saya tanyakan ketika kunjungan pabrik ke PT SAI itu.tpi karna waktu yg tdk memungkinkan lagi. saya ingin meminta tolong apakah saudara bisa menjelaskan mengenai sterilizer continious?

    ReplyDelete
  18. Dear P' Deni
    Saya sangat senang dengan ruangan yg bapak adakan ini. Sebagai pemula saya jadi terobsesi utk meningkatkan performa mill saya. Ruangan ini sangat meng inspirasi saya terutama foto pabrik yg bersih itu.

    Terimakasih
    Pebrianto. Sebagai pemula saya jadi terobsesi utk meningkatkan performa mill saya. Ruangan ini sangat meng inspirasi saya terutama foto pabrik yg bersih itu.

    Terimakasih
    Pebrianto

    ReplyDelete
  19. bahas tentang lori pengangkut atau pengangkutan TBS dr kebun ke pabrik,,,lg butuh bahan ne

    ReplyDelete

Mari majukan industri sawit indonesia
tingkatkan quality Crude Palm Oil (CPO) dan Kernel